TRAINING: AUDIT KREDIT PERBANKAN




Kredit adalah salah satu produk perbankan yang menjadi sumber utama penghasilan bagi bank melalui penghasilan bunga kredit. Dana yang disalurkan oleh bank kepada debitur berasal dari dana masyarakat. Oleh karena itu proses pemberian kredit perlu dimonitor agar sesuai dengan kebijakan dan prosedur yang telah ditetapkan oleh Bank.

Jika jumlah kredit terlalu besar maka akan merugikan kesehatan bank sebab akan mengganggu likuiditas bank tersebut. Jika kredit tidak dikelola baik akan menimbulkan masalah kolektibilitas bahkan akan menimbulkan kredit macet.

Untuk mengurangi resiko yang makin besar, maka perencanaaan dan pengendalian kredit menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi bank. Untuk itulah diperlukan audit kredit agar dapat dicegah dan dikurangi risiko kredit.

Tujuan
  1. Membekali peserta pengetahuan tentang pengertian, karakteristik, dan jenis kredit
  2. Membekali peserta pengetahuan tentang proses audit kredit.
  3. Membekali peserta teknik dan metode menditeksi masalah dalam kredit dan cara mengatasi masalah kredit, termasuk test goal, kriteria, KPI, dan peraturan BI.
  4. Memberikan pengetahuan bagi peserta teknik mengurangi risiko kredit dan melaporkan hasil temuan audit kredit.
  5. Memberikan bekal pengetahuan yang lebih dalam tentang audit risiko berbasiskan risiko.
Materi
  1. Mengerti pihak yang bertanggungajawab dan berperan pada audit kredit.
  2. Mengerti tujuan prinsip audit kredit.
  3. Menyusun program audit
  4. Bidang-bidang yang harus diaudit.
  5. Internal control dan pengendalian intern
  6. Evaluasi Internal control kredit.
  7. Audit proses pemberian kredit
  8. Audit ketaatan pada prinsip pemberian dan kebijakan kredit.
  9. Compliance checking system.
  10. Kertas kerja audit.
  11. Studi kasus audit perkreditan
  12. Audit report dan diskusi.
Peserta
  1. Auditor.
  2. Manager unit risiko
  3. Relationship Manager di bisnis unit.
  4. Staff credit operation
  5. Pejabat yang terkait dan bertanggungjawab pada kredit.
Metode

Training ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan mengerjakaan studi kasus.

Waktu dan Tempat pelaksanaan

  • Pelatihan berlangsung 2,5 hari kerja
  • Hotel berbintang di Yogyakarta, atau request peserta
  • Tanggal pelatihan sesuai request peserta

Biaya Investasi
  • Hubungi manajemen Maxindo Training (di bawah)
Souvenir Peserta
  • Tas Punggung/Tas Kerja
  • Flashdisk
  • Gantungan Kunci
  • Buku Materi
  • Alat Tulis
  • Kaos/Baju
Fasilitas
  • Sertifikat Pelatihan
  • Gelar Sertifikat untuk peserta tertentu
  • Coffee Break pagi dan sore
  • Makan siang selama pelatihan
Trainer
  • Lucky B Pangau, S.Sos, MM, CHRA
  • Dra. MC Maryati, MM, CHRA, CPHCM, CLS, CBC
  • Dan team Maxindo

Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta mendapatkan ilmu dan mampu menyelesaikan pekerjaan dan tantangan bisnis sesuai dengan bidang pekerjaan.

Untuk mendaftar, 
sebutkan judul pelatihan, 
kirim via WhatsApp melalui nomor 0895-0685-6999 atau 


Nama:

Judul Pelatihan:

Jumlah Peserta:


Saya ingin mengetahui rincian biaya investasinya!