EnMS-ISO 50001 - PELATIHAN SISTEM MANAJEMEN ENERGI



ISO 50001 adalah standar internasional sukarela, yang digunakan untuk mengelola kinerja energi sebuah organisasi. Standar ini membantu organisasi mengembangkan sistem manajemen energi yang lebih kuat, meningkatkan efisiensi energi, dan menetapkan prioritas baru. 

ISO 50001 didasarkan pada prinsip-prinsip manajemen energi yang komprehensif, termasuk komitmen organisasi untuk terus meningkatkan efisiensi energi, melibatkan pekerja, dan memastikan kebijakan dan tindakan energi, agar terintegrasi dengan tujuan bisnis secara keseluruhan. 

ISO 50001 ditujukan bagi bisnis yang telah berkomitmen untuk mengungkapkan dan mengurangi emisi mereka, dan yang berdedikasi untuk mengembangkan kebijakan guna membuat operasi mereka lebih hemat energi. 

Melalui pengelolaan energi tersebut, diharapkan berbagai dampak terhadap lingkungan seperti efek rumah kaca dapat berkurang di samping membantu organisasi dalam penghematan biaya.

Silabus Pelatihan Sistem Manajemen Lingkungan (EnMS-ISO 50001:2018)

Hari ke:

Sub Modul

Kompetensi

SME

Metode

Durasi Sub-

Total Durasi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

1

I. EnMS-ISO 50001:2018 => 5w + 2 H (What, Why, When, Where, Who, How, How Much).

 

Memahami dan menyadari pentingnya penerapan EnMS-ISO 50001:2018

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Praktisi & Konsultan EnMS-ISO 50001:2018

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Presentasi & Tanya- jawab

 

 

 

90

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

360

1. What: Pengertian dan sejarah

2. Tujuan &/ manfaat penerapan EnMS-ISO 50001:2018?

3. Kapan organisasi perlu menerapkan EnMS-ISO 50001:2018?

4. Di mana perlu / bisa menerapkan EnMS-ISO 50001:2018?

5. Siapa yang perlu memahami dan menerapkan EnMS-ISO 50001:2018?

 

 

II. Konteks Organisasi & Kepemimpinan

Memahami Organisasi dan Konteksnya; Mampu menentukan Lingkup penerapan EnMS-ISO

50001:2018.

 

 

90

1. Memahami Organisasi dan Konteksnya

2. Memahami Kebutuhan dan Harapan Pihak-pihak Terkait

3. Menentukan Lingkup Sistem Manajemen Energi

4. Sistem Manajemen Energi

 

 

III. Kepemimpinan (Leadership)

Memahami peran Kepemimpinan; dan dapat membuat

Kebijakan Energi.

 

 

90

1. Kepemimpinan dan Komitmen

2. Kebijakan Energi

3. Peran, Wewenang, & Tanggung-jawab

 

 

IV. Perencanaan Sistem Manajemen Energi

 

Memahami Perencanaan EnMS; Mampu melakukan Energy Review

 

 

90

1. Mengatasi risiko dan peluang: Tujuan & Sasaran Energi dan perencanaan untuk mencapainya.

2. Energy Review, Energy Performance Indicators, Energy Baseline.

3. Perencanaan untuk mengumpulkan data energi.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2

V. Support

Memahami dan mengidentifikasi dukungan yg diperlukan

EnMS.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Praktisi & Konsultan EnMS-ISO 50001:2018

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Presentasi & Tanya- jawab

 

 

90

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

360

1. Sumberdaya; Kompetensi; Kepedulian (Awareness )

2. Komunikasi.

3. Informasi terdokumentasi.

 

 

VI. Operasi

 

Memahami dan menyadari pentingnya perencanaan & pengendalian operasional dalam EnMS

 

 

 

90

1. Perencanaan dan Pengendalian Operasi.

2. Desain

3. Pengadaan (Procurement )

 

 

 

VI. Evaluasi Kinerja

 

 1. Pemantauan, Pengukuran, Analysis dan Evaluasi Kinerja Energi & EnMS

 

Memahami bgmn Audit Internal dan Telaah Manajemen bekerja dalam EnMS

 

 

 

 

 

90

2. Evaluasi Kesesuaian / Kepatuhan thd Persyaratan Hukum dan Persyarayan Lainnya.

3. Audit Internal

4. Management Review.

 

VII. Improvement

Memahami pentingnya Proses Improvment dalam EMS.

1. Ketidak-sesuaian dan Tindakan Koreksi.

2. Continual Improvement.

 

Penjelasan Mengenai Sertifikasi EnMS-ISO 50001:2018 => 

 

 

Memahami: Manfaat Sertifikasi EnMS-ISO 50001:2018; Tahapan Sertifikasi; dan berapa perkiraan biaya sertifikasinya.

 

 

 

 

 

90

 5W + 2H (What, Why, When, Where, Who, How, How Much).

1. Pengertian Sertifikasi

2. Tujuan &/ manfaat Sertifikasi

3. Kapan organisasi perlu melakukan sertifikasi

4. Di mana perlu / bisa dilakukan sertifikasi

5. Siapa yang terlibat dalam sertifikasi  & Badan Sertifikasi mana yang harus dipilih?

6. Menjelaskan bagaimana model dan standar sistem manajemen Energi.

7. Menjelaskan berapa kira-kira biaya penerapan Sistem Manajemen Energi.

TOTAL

720

Peserta Program Pelatihan

  • Pimpinan, direktur, manajer, supervisor, kepala divisi, atau siapa saja yang ingin turut andil memperbaiki kinerja energi.

Metode  pelatihan

  • Pembelajaran menggunakan metode experiential learning yang sudah teruji sangat efektif dengan memadukan teori, studi kasus, yang dikemas dengan suasana segar melalui permainan, game dan role play.

Waktu dan Tempat pelaksanaan

  • Pelatihan berlangsung 2,5 hari kerja
  • Tanggal pelatihan menyesuaikan permintaan peserta
  • Tempat pelatihan menyesuaikan permintaan peserta

Biaya Investasi
  • Hubungi manajemen Maxindo Training (di bawah)
Souvenir Peserta
  • Tas Punggung/Tas Kerja
  • Flashdisk
  • Gantungan Kunci
  • Buku Materi
  • Alat Tulis
  • Kaos/Baju
Fasilitas
  • Sertifikat Pelatihan
  • Gelar Sertifikat untuk peserta tertentu
  • Coffee Break pagi dan sore
  • Makan siang selama pelatihan
Trainer
  • Drs. Stanley Sutrisno, MSi., Akt.
  • Dan team Maxindo

Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta mendapatkan ilmu dan mampu menyelesaikan pekerjaan dan tantangan bisnis sesuai dengan bidang pekerjaan.

Untuk mendaftar, 
sebutkan judul pelatihan, 
kirim via WhatsApp melalui nomor 0895-0685-6999 atau 


Nama:

Judul Pelatihan:

Jumlah Peserta:


Saya ingin mengetahui rincian biaya investasinya!